Direktur Perternakan dan Kesehatan Hewan, Ketut Diarmita mengatakan angka itu sudah memperhitungkan biaya pemeliharaan, harga besi beton atau harga keramik dan harga cat kayu atau harga borongan bangunan dan harga paku atau harga cat tembok dan harga pipa pvc paralon atau harga tangki air dan harga wiremesh atau harga kanopi pemotongan hingga transportasi daging dari tingkat peternak hingga pengcer. Harga Rp 110.000 per kg telah dihitung menguntungkan baik bagi peternak maupun konsumen.
"Jadi sebenarnya sesuai dengan hitung-hitungan objektif harga daging lokal sapi kita Rp 110.000 per kg sudah nett itu. Artinya itu harga terbaik bagi konsumen dan petani," katanya usai rapat kerja di DPR, Senayan, Jakarta, Senin (2/7/2018).
Harga Daging Sapi di Atas Rp 120 Ribu/Kg, Ini Kata Kementan
Ketut menjelaskan, pada dasarnya harga sapi hidup di tingkat peternak sebesar Rp 45.000 per kg. Kemudian bila sampai di Jakarta maka naik menjadi Rp 90.000 per kg.
Sehingga, harga yang dinilai cocok sebagai harga jual daging sapi, yakni Rp 110.000 per kg.
"Kalau itu murah misalnya Rp 80.000 itu saja dari ongkos dia membesarkan kasih makan nggak ngejar itu Rp 80.000 per kg," imbuhnya.
Di Pasar Ini Harga Daging Sapi Masih Tinggi di Atas Rp 120.000/Kg
"Kalau harga berat sapi hidup di Kupang Rp 45.000 per kg dan itu bila sampai Jakarta, Tanjung Priok Rp 90.000, belum lagi biaya angkut dan lain-lain, jadi Rp 100.000 sampai Rp 110.000 itu win-win," jelasnya.
Sementara itu, sekadar informasi, harga daging sapi di Pasar Gondangdia, Jakarta Pusat masih dipatok tinggi Rp 130.000 sampai Rp 140.000 per kg.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar